Category Archives: Kiat Menulis

Alur

Ø Alur adalah urutan munculnya peristiwa dalam cerita. Alur disebut juga struktur penceritaan, untuk membedakannya dengan istilah struktur cerita, yaitu rangkaian peristiwa secara kronologis berdasarkan waktu. Dalam alur, sudah tersirat rangkaian sebab akibat yang mendasari munculnya peristiwa-peristiwa. Ø Alur terbagi … Continue reading

Posted in Kiat Menulis | Tagged , , , , , , , , , , , , , , | 1 Comment

Mengembangkan Tulisan

Sastra berbeda dengan kenyataan. Meski bersumber dari kenyataan, ia bukan kenyataan dan karena itu tidak boleh diperlakukan sebagai kenyataan. Sastra memunyai kebenarannya sendiri, yang tidak harus sama dengan kebenaran dalam kenyataan. Dalam hubungan ini, sastra bisa dituliskan dengan dua cara, … Continue reading

Posted in Kiat Menulis | Tagged , , , , , , , , , , , | Leave a comment

Memulai Tulisan

Apa yang Harus Dilakukan Pertama Kali? Menulislah – pada saat awal – dengan hati. Setelah itu perbaiki tulisan anda dengan pikiran. Kunci pertama dalam menulis adalah bukan berpikir, melainkan mengungkapkan apa saja yang anda rasakan. (William Forrester dalam The Finding … Continue reading

Posted in Kiat Menulis | Tagged , , , , , , , , | 3 Comments

Penting bagi Pengarang

Jika kita serius ingin menjadi pengarang, inilah jenis bacaan yang perlu dijadikan modal: – Karya-karya penting di tiap zaman atau angkatan. Kenapa karya penting? Karena kita tidak mungkin membaca semuanya. Lagi pula tidak seluruh karya pengarang besar bagus kualitasnya. Untuk … Continue reading

Posted in Kiat Menulis | 1 Comment